Minggu, 26 Juni 2011

Sasaran Kegiatan RBM (Tahap Kondisionalisasi dan Kontekstualisasi)

    Sasaran kegiatan RBM tahun 2011 dan 2012 merupakan sasaran awal, dimana pada tahap ini dibangun pondasi RBM. Dimensi kondisionalisasi masih dominan (antara 70 sd 80 %) dan kontekstualisasi (20 sd 30 %). Sasaran RBM pada tahap ini adalah:

a.    Terbentuknya ruang belajar bersama masyarakat perdesaan di lingkup kabupaten.
b.    Tersedianya dan berkembangnya “Tenaga Pelatih Masyarakat” di bidang pengawasan, pemeriksaan, penanganan masalah dan bidang khusus lain (jika memungkinkan).
c.    Diterbitkan, dipublikasikan, disiarkan, dikampanyekan-nya hasil-hasil pengalaman terbaik lapangan yang menunjukkan kontribusi dan manfaat langsung dari adanya wahana belajar lokal.
d.    Adanya diseminasi dan kampanye berulang untuk menggugah kesadaran produktif masyarakat.
e.    Terjadinya revitalisasi organisasi kerja masyarakat dalam mendukung terbentuknya wahana belajar di komunitas maupun di kecamatan.

2 komentar:

  1. Seiip... Ndan, jika ini memang benar n bisa berjalan dengan baik, serta mendapat dukungan dari pihak-pihak birokrat...
    Saya malah menjadi sangat bangga jadi orang desa

    BalasHapus
  2. Larang rek regane, aja maneh RBM ngumpul wae wis luarang rek nilaine, terus warga iku arep digawa neng ndi nek numpul nok RBM, aja-aja malah pengin ajar kewarganegaraan alias PKN ho
    Bravo lah RBM, sing pentiiing kadang-kadang remeh tapi sing remeh biasane puntiiiing lho
    BRAVO -BRAVO

    BalasHapus

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.